BEKASI, KOMPAS.TV Digendong oleh Komandan Rayon Militer Tarumajaya Kenzi dibawa ke ruang pemeriksaan di lantai tiga rumah sakit untuk dilakukan observasi. <br /> <br />Kenzi bayi obesitas itu dibawa ke Rumah Sakit Hermina Kota Bekasi untuk dilakukan pemeriksaan awal dan juga observasi. <br /> <br />Muhammad Kenzi Alfaro bayi dengan bobot 27 kilogram itu hadir di rumah sakit didampingi didampingi sejumlah relawan baik dari Puskesmas, dinas kesehatan, dinas sosial dan dari Koramil Kecamatan Tarumajaya. <br /> <br />Menurut Kabid Kesmas Dinkes Kabupaten Bekasi Supriyadi Nata, Kenzi akan dirujuk ke rumah sakit lain untuk diagnosa lebih lanjut. <br /> <br />Baca Juga Bayi Obesitas Kenzi Asal Bekasi Akan Dirujuk ke Rumah Sakit di https://www.kompas.tv/article/381850/bayi-obesitas-kenzi-asal-bekasi-akan-dirujuk-ke-rumah-sakit <br /> <br />Editor Video & Grafis: Dimas WPS <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/381933/kenzi-bayi-obesitas-seberat-27-kilogram-dibawa-ke-rumah-sakit-untuk-diobservasi
