MAGELANG, KOMPAS.TV - Satu unit pompa di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Magelang, Jawa Tengah terbakar. <br /> <br />Visual yang anda saksikan ini adalah salah satu pompa di SPBU Baledono, Kecamatan Salam, Magelang, Jawa Tengah yang diabadikan oleh pengguna jalan saat melintas. <br /> <br />Api terlihat membakar pompa SPBU jenis Pertamax. <br /> <br />Baca Juga 12 Jenazah Korban Kebakaran Depo Plumpang Teridentifikasi di https://www.kompas.tv/article/385765/12-jenazah-korban-kebakaran-depo-plumpang-teridentifikasi <br /> <br />Petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api dengan alat pemadam jenis powder yang khusus memadamkan api dari minyak. <br /> <br />Dalam waktu sekitar 15-30 menit api dapat dipadamkan. <br /> <br />Akibat peristiwa ini satu karyawan mengalami luka bakar pada tangan dan kaki. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/385850/detik-detik-pompa-spbu-baledono-magelang-terbakar-satu-karyawan-alami-luka-bakar
