Robert Lewandowski kembali berlatih bersama Barcelona. Sang striker sudah mengikuti sesi latihan penuh dan dikabarkan siap diturunkan di laga kontra Athletic Bilbao.<br /><br />Lewy absen karena cedera hamstring saat Barca dikalahkan Almeria bulan Februari lalu. Ini menjadi kabar baik bagi Blaugrana jelang menghadapi laga maha penting vs Real Madrid pekan depan.<br /><br />Penulis Naskah: Andika Gesta<br />VE : Wahyu Marchisio
