Surprise Me!

Ingin Lepas dari Narkoba, Ammar Zoni Ajukan Rehabilitasi

2023-03-12 51 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Keluarga Pesinetron Ammar Akbar Alruvi alias Ammar Zoni, resmi mengajukan rehabilitasi Ammar Zoni ke Polres Metro Jakarta Selatan. <br /> <br />Berkas pengajuan rehabilitasi ini diserahkan oleh adik Ammar Zoni. <br /> <br />Baca Juga PPATK dan Kementrian Miliki Keterbatasan, Siapa yang Sanggup Usut Tuntas Harta Tak Wajar Pejabat? di https://www.kompas.tv/article/387109/ppatk-dan-kementrian-miliki-keterbatasan-siapa-yang-sanggup-usut-tuntas-harta-tak-wajar-pejabat <br /> <br />Pengajuan rehabilitasi dilakukan, karena pihak keluarga menganggap Ammar Zoni hanyalah korban dari penyalahgunaan narkoba. <br /> <br />Nantinya keputusan apakah Ammar Zoni direhabilitasi atau tidak akan diputuskan pada Senin (12/03/2023) besok, setelah penyidik berkoordinasi dengan Badan Narkotika Nasional (BNN). <br /> <br />Baca Juga Konser Musik HUT Grobogan Ricuh, Keributan Diduga Dipicu Saling Senggol dan Pengaruh Minuman Keras di https://www.kompas.tv/article/387115/konser-musik-hut-grobogan-ricuh-keributan-diduga-dipicu-saling-senggol-dan-pengaruh-minuman-keras <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/387120/ingin-lepas-dari-narkoba-ammar-zoni-ajukan-rehabilitasi

Buy Now on CodeCanyon