<br /> Warga dan BKSDA Provinsi Jambi memasang perangkap unutk menangkap beruang liar. Hal ini setelah warga Desa Suka Damai, Muarojambi, diserang seekor beruang liar saat berada di kebunnya, Sabtu (25/2/2023) kemarin.<br /><br /> <br /><br /> Korban pun mengalami luka parah di sekujur tubuhnya. Ketika tertangkap, beruang akan diserahkan ke pihak BKSDA untuk dibawa ke lokasi penangkaran di kawasan Aur Duri.<br /><br /> <br /><br /> Petugas mengimbau warga jangan mendekat ke lokasi tersebut dalam radius 1 km.<br />
