<br /> Ratusan pelajar lulusan SMP di Pacitan, Jatim memilih menikah daripada melanjutkan sekolah ke jenjang SMA. Mereka mengajukan dispensasi nikah ke Pengadilan Agama Pacitan. <br /><br /> <br /><br /> Hakim Pengadilan Agama Pacitan, Nur Habibah memerinci sebanyak 370 pelajar SMP mengajukan dispensasi nikah pada 2021. <br /><br /> <br /><br /> Sementara hingga minggu kedua Januari 2023, PA Pacitan telah menerima sebanyak 20 permohonan dispensasi nikah.<br />
