Surprise Me!

Gudang Barang Bekas di Cikarang Terbakar, Api Merembet dan Ludeskan 2 Rumah Warga!

2023-03-17 1 Dailymotion

BEKASI, KOMPAS.TV - Sebuah gudang penyimpanan limbah barang bekas di Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, ludes terbakar. <br /> <br />Banyaknya bahan mudah terbakar membuat api cepat merambat ke pemukiman warga. <br /> <br />Inilah kobaran api yang menghanguskan sebuah gudang penyimpanan limbah barang-barang bekas. <br /> <br />Baca Juga Dua Rumah di Simprug Hangus Terbakar, Seorang Ibu Tak Bisa Diselamatkan di https://www.kompas.tv/article/387892/dua-rumah-di-simprug-hangus-terbakar-seorang-ibu-tak-bisa-diselamatkan <br /> <br />Tak hanya gudang, api dengan cepat merambat dan menghanguskan dua rumah warga, mobil dan sepeda motor yang berada persis disamping gudang, di Desa Cibatu, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. <br /> <br />Api baru bisa dipadamkan setelah 6 unit mobil pemadam kebakaran Kabupaten Bekasi diterjunkan. <br /> <br />Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/389025/gudang-barang-bekas-di-cikarang-terbakar-api-merembet-dan-ludeskan-2-rumah-warga

Buy Now on CodeCanyon