Surprise Me!

Penemuan Jenazah Perempuan Tanpa Identitas dengan Sejumlah Luka di Pantai Pancer

2023-03-19 82 Dailymotion

JEMBER, KOMPAS.TV - Jenazah seorang perempuan tanpa identitas ditemukan di bebatuan, di kawasan Plawangan, Pantai Pancer, Jember, Jawa Timur. <br /> <br />Jenazah pertama kali ditemukan oleh nelayan. <br /> <br />Jenazah perempuan tanpa identitas tersebut terjepit di bebatuan dengan sejumlah luka di tubuhnya. <br /> <br />Baca Juga Jelang Ramadan, Petugas Gabungan di Berbagai Daerah Gelar Razia Miras di https://www.kompas.tv/article/389353/jelang-ramadan-petugas-gabungan-di-berbagai-daerah-gelar-razia-miras <br /> <br />Proses evakuasi sempat terhambat karena lokasi jenazah berada di bebatuan dan bukit terjal. <br /> <br />Polisi masih menyelidiki identitas, dan penyebab kematian korban yang diperkirakan, telah meninggal dunia sejak lima hari lalu. <br /> <br />Baca Juga Waspada! Sindikat Uang Palsu Modus Belanja "COD" di Medsos di https://www.kompas.tv/article/389354/waspada-sindikat-uang-palsu-modus-belanja-cod-di-medsos <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/389355/penemuan-jenazah-perempuan-tanpa-identitas-dengan-sejumlah-luka-di-pantai-pancer

Buy Now on CodeCanyon