Mesut Ozil memutuskan meninggalkan dunia sepak bola profesional. Keputusan gantung sepatu itu diumumkan lewat sosial medianya.<br /><br />Serangkaian cedera yang menerpanya menjadi alasan Ozil memilih pensiun di usia 34 tahun. Masalah itu yang membuatnya hanya tampil 7 kali bersama Basaksehir yang merekrutnya di awal musim ini.<br /><br />Selama 17 tahun berkarier, ia telah menangi sederet gelar dengan trofi Piala Dunia menjadi yang paling prestisius.<br /><br />---------<br /><br />Penulis Naskah: Andika Gesta<br />ve: fg
