Surprise Me!

Hari Pertama Puasa, Puluhan Remaja dari 2 Kelompok Terlibat Tawuran di Jakarta Pusat

2023-03-24 49 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Di hari pertama puasa, puluhan remaja dari dua kelompok saling serang dan kejar di Jalan Kramat Jaya baru, Johar Baru, Jakarta Pusat, pada Kamis (23/03/2023) pagi. <br /> <br />Nampak para remaja melakukan aksi penyerangan dengan kelompok remaja lain nya tepat di tengah jalan raya. <br /> <br />Sejumlah kendaraan roda dua maupun roda empat yang tengah melintas pun panik saat aksi tawuran pecah. <br /> <br />Belum diketahui pasti penyebab terjadinya aksi tawuran yang terjadi di awal ramadan ini. <br /> <br />Aksi tawuran baru usai setelah salah satu kelompok remaja kabur melarikan diri saat di kejar oleh kelompok remaja yang terlibat tawuran. <br /> <br />Baca Juga Berawal Jalan Ditutup, Kronologi Anggota TNI AL Dianiaya "Pak Ogah" di Cilandak hingga Mulut Terluka di https://www.kompas.tv/article/390950/berawal-jalan-ditutup-kronologi-anggota-tni-al-dianiaya-pak-ogah-di-cilandak-hingga-mulut-terluka <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/390962/hari-pertama-puasa-puluhan-remaja-dari-2-kelompok-terlibat-tawuran-di-jakarta-pusat

Buy Now on CodeCanyon