Paryanto (PO) warga Sukabumi Jawa Barat tewas ditangan dukun pengganda uang di Kabupaten Banjarnagara Jawa Tengah. Sesuai KTP, korban adalah warga Kampung Pasar RT 01/03 Desa Karangtengah Kecamatan Cibadak, yang kemudian pindah ke daerah Cibaraja Cisaat Kabupaten Sukabumi.<br /><br />Informasi ini diungkap Kepala Desa (kades) Karangtengah Cibadak, Gerry Imam Sutrisno kepada awak media, Senin malam 3 Maret 2023. Gerry menyebut ia sudah menerima informasi tentang PO, warga Karangtengah yang menjadi korban pembunuhan di Banjarnegara.<br /><br />Reporter: Ibnu Sanubari<br />Redaktur: Fitriansyah<br />Video Editor: Safrudin<br />
