<br /> Jenazah istri Wakapolri Komjen Pol Gatot Eddy Pramono, Widi Astutik dimakamkan di TPU Joglo, Jakarta Barat, Sabtu (8/4/2023). Gatot Eddy Pramono pun nampak tak kuasa menahan tangis.<br /><br /> <br /><br /> Sejumlah pejabat Polri dan Pemerintah hadir dalam prosesi pemakaman ini. Sementara, ratusan petugas Kepolisian mengawal dalam prosesi pemakaman.<br /><br /> <br /><br /> Widi menghembus nafas terakhirnya pada usia 52 tahun saat dirawat di Farrer Park Hospital Singapura, Jumat (7/4/2023) pukul 15.25 waktu setempat.<br /><br /> <br /><br /> Reporter: Irfan Maulana<br /><br /> Produser: Nofellisa<br />