Surprise Me!

Evakuasi Kecelakaan Beruntun Tol Semarang-Solo, 2 Alat Berat Diterjunkan

2023-04-14 223 Dailymotion

BOYOLALI, KOMPAS.TV - 6 orang meninggal dunia dalam kecelakaan beruntun yang melibatkan 8 kendaraan di Tol Semarang-Solo, Jawa Tengah. <br /> <br />Kecelakaan terjadi di KM 487, Jumat (14/4/2023) pagi dari arah Semarang menuju Solo. <br /> <br />Saat ini proses evakuasi masih dilakukan. <br /> <br />2 alat berat diterjunkan ke lokasi untuk membantu evakuasi kendaraan yang terlibat kecelakaan. <br /> <br />Petugas masih berupaya mengevakuasi korban yang terjepit. <br /> <br />Rumah Sakit Indriati Boyolali, Jawa Tengah jadi salah satu lokasi yang menangani korban kecelakaan maut di Tol Solo Semarang. <br /> <br />Ada 8 orang korban dirawat di rumah sakit ini. <br /> <br />Sementara korban tewas dan korban luka yang lain dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah Pandan Arang. <br /> <br />Baca Juga 6 Terduga Teroris di Lampung Ditangkap Tim Densus 88 Antiteror Polri di https://www.kompas.tv/article/398053/6-terduga-teroris-di-lampung-ditangkap-tim-densus-88-antiteror-polri <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/398055/evakuasi-kecelakaan-beruntun-tol-semarang-solo-2-alat-berat-diterjunkan

Buy Now on CodeCanyon