Surprise Me!

Detik-Detik PM Jepang Dilempar Bom Asap Saat Hendak Pidato di Pelabuhan

2023-04-15 2 Dailymotion

WAKAYAMA, KOMPAS.TV Seorang pria melemparkan bom asap saat Perdana Menteri Jepang Kishida sedang mengunjungi pelabuhan Saikazaki di prefektur Wakayama pada Sabtu (15/4/2023) <br /> <br />Bom asap tersebut meledak saat dirinya hendak melakukan pidato. <br /> <br />Kedatangan Kishida di pelabuhan untuk mendukung kandidat partainya yang berkuasa dalam pemilihan lokal. <br /> <br />Pria pelaku pelemparan langsung diamankan di tempat kejadian. <br /> <br />Beberapa petugas polisi berseragam dan berpakaian preman berkumpul di sekitar pria itu dan menahannya di tanah. <br /> <br />Tidak ada korban luka yang dilaporkan dalam insiden tersebut. <br /> <br />Video Editor: Vila Randita <br /> <br />Baca Juga PM Jepang Fumio Kishida Dievakuasi Usai Terdengar Ledakan di Tempatnya Pidato, Satu Orang Ditangkap di https://www.kompas.tv/article/398371/pm-jepang-fumio-kishida-dievakuasi-usai-terdengar-ledakan-di-tempatnya-pidato-satu-orang-ditangkap <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/398455/detik-detik-pm-jepang-dilempar-bom-asap-saat-hendak-pidato-di-pelabuhan

Buy Now on CodeCanyon