SOLO, KOMPAS.TV Begini aksi polisi gendong warga disabilitas yang akan Salat Id di Pura Mangkunegaran Solo. <br /> <br />Saat Salat Idulfitri di Pamedan Pura Mangkunegaran Solo, Jateng. Terjadi momen yang menarik perhatian warga. <br /> <br />Seorang polisi menggendong warga disabilitas yang akan Salat Idulfitri. <br /> <br />Bripka Agung Riyadi anggota Satlantas Polresta Solo ini membantu mencari posisi terbaik untuk melaksanakan Salat Idulfitri. <br /> <br />Awalnya ia sedang mengatur lalu lintas ambil menyeberang membantu jamaah yang akan Salat. Ketika melihat seseorang kesulitan untuk menjangkau lokasi Salat, ia langsung bergegas menggendong orang tersebut ke barisan kedua. <br /> <br />Baca Juga Salat Idulfitri di Masjid Muhammadiyah Kramat Raya Membludak di https://www.kompas.tv/article/400207/salat-idulfitri-di-masjid-muhammadiyah-kramat-raya-membludak <br /> <br />Editor Video & Grafis: Joshua Victor <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/400212/begini-aksi-polisi-gendong-warga-disabilitas-yang-akan-salat-id-di-pura-mangkunegaran-solo
