PARE-PARE, KOMPAS.TV - Penumpang arus balik di pelabuhan nusantara, kota Parepare, Sulawesi selatan membludak. Mereka bahkan rela berdesakan demi bisa kembali ke daerah asal. <br /> <br />Kapal KM Aditya tujuan Samarinda, Kalimantan Timur dipenuhi penumpang. Mereka bahkan rela berdesakan demi diatas kapal demi bisa kembali ke daerah asal. <br /> <br />Tercatat ada ribuan penumpang yang menaiki kapal KM Aditya. Sebagian penumpang bahkan rela tidur di selasar demi bisa kembali ke Kalimantan. <br /> <br />#arusbalik <br />#mudik <br />#kmaditya <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/402816/penumpang-tujuan-kalimantan-membludak-hingga-berdesakan
