Surprise Me!

Tilang Manual Kembali Berlaku di Sejumlah Titik di DKI Jakarta

2023-05-13 79 Dailymotion

JAKARTA, KOMPASTV - Tilang manual kembali berlaku di sejumlah ruas jalan di DKI Jakarta. <br /> <br />Hal tersebut tampak di kawasan Pondok Indah, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, pada Jumat (12/5). <br /> <br />Polisi menindak para pengendara yang melanggar, termasuk yang melalui jalur Transjakarta. <br /> <br />Para pelanggar diberikan sanksi tilang manual oleh petugas dari Subdit Penegakan Hukum Ditlantas Polda Metro Jaya. <br /> <br />Tak sedikit pengendara motor yang panik lantas memutar balik kendaraan. <br /> <br />Tilang manual kembali diberlakukan setelah sebelumnya terdapat sistem tilang elektronik. <br /> <br />Video Editor: Febi Ramdani <br /> <br />Baca Juga Pengunjung Pantai Ancol Tenggelam, 1 Orang Tewas di Perjalanan Menuju RS di https://www.kompas.tv/article/406293/pengunjung-pantai-ancol-tenggelam-1-orang-tewas-di-perjalanan-menuju-rs <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/406294/tilang-manual-kembali-berlaku-di-sejumlah-titik-di-dki-jakarta

Buy Now on CodeCanyon