JAKARTA, KOMPAS.TV - Lima tahun menjabat sebagai wakil rakyat, lebih dari 76 persen masyarakat merasa tidak puas dengan kinerja anggota DPR periode 2019- 2024. <br /> <br />Dari survei Litbang Kompas yang diujikan kepada 506 responden di 34 provinsi, sebanyak 76,2 persen responden menjawab tidak puas dengan kinerja anggota DPR. <br /> <br />Sampel ditentukan secara acak, yang diambil dalam rentan waktu 4 hingga 6 April 2023. <br /> <br />Selanjutnya, responden mengaku akan lebih selektif dalam memilih wakil rakyat di pemilu 2024 mendatang. <br /> <br />Baca Juga Puan Beri Sinyal Partai Kuning Dukung Ganjar, Golkar: Silaturahmi dengan PDIP Masih Berjalan di https://www.kompas.tv/article/407676/puan-beri-sinyal-partai-kuning-dukung-ganjar-golkar-silaturahmi-dengan-pdip-masih-berjalan <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/407680/survei-litbang-kompas-76-2-persen-warga-tidak-puas-kinerja-anggota-dpr
