Surprise Me!

Melaju Kencang, Truk Kontainer Tabrak Pagar Pembatas Tol Tangerang-Merak KM 92!

2023-05-20 191 Dailymotion

TANGERANG, KOMPAS.TV - Sebuah truk bermuatan kontainer kosong, terpental dan menabrak pagar pembatas, Jalan Tol Tangerang-Merak, tepatnya di Kilometer 92. <br /> <br />Menurut saksi mata, truk melaju kencang. <br /> <br />Akibat rem mendadak, menghindari kendaraan di depannya, sang sopir hilang kendali hingga membanting setir dan terpental. <br /> <br />Alhasil, kontainer pun terlepas dari truk. <br /> <br />Tidak korban jiwa; namun, sopir mengalami syok dan luka ringan. <br /> <br />Kontainer yang terlepas dan truk yang menabrak pagar pembatas dipindahkan. <br /> <br />Baca Juga Truk Minyak Tabrak Beruntun 3 Mobil & 1 Motor, Diduga Akibat Rem Blong! di https://www.kompas.tv/article/408663/truk-minyak-tabrak-beruntun-3-mobil-1-motor-diduga-akibat-rem-blong <br /> <br />_____ <br /> <br />Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live. <br /> <br />Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV! <br /> <br />Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/408664/melaju-kencang-truk-kontainer-tabrak-pagar-pembatas-tol-tangerang-merak-km-92

Buy Now on CodeCanyon