Persita Tangerang dikabarkan akan mendatangkan legenda kiper timnas Italia, Walter Zenga sebagai Direktur Teknik. Rumor ini dilaporkan oleh pakar transfer Gianluca Di Marzio melalui akun sosial media pribadinya.<br /><br />Mantan kiper Inter Milan ini beberapa waktu lalu pernah menyambangi markas Pendekar Cisadane di Indomilk Arena. Eks pelatih Palermo itu dikabarkan akan mulai bekerja pada Juli nanti. <br /><br />Penulis Naskah: Andika Gesta<br />VE : Wahyu Marchisio
