Surprise Me!

Inspiratif! Tukang Bubur Asal Kuningan Akhirnya Naik Haji

2023-06-07 1 Dailymotion

KUNINGAN, KOMPASTV Dari hasil jualan bubur di terminal Kampung Rambutan pria berusia 64 tahun asal kota Kuningan, akhirnya berangkat jadi peserta jemaah haji tahun 2023. <br /> <br />Eyo suryadi masuk kloter 11 melalui embarkasi Bandara Kertajati. <br /> <br />Sebelumnya Eyo berjuang menabung dari berjualan bubur dan warung kopi bersama istrinya Sohelah sejak tahun 2000. <br /> <br />Sedangkan usaha jualan bubur dan warung kopi dirintis mereka sejak 1992. <br /> <br />Baca Juga Cuaca di Mekkah Panas! Jemaah Diimbau Tak Paksakan Diri saat Jalankan Ibadah Umrah & Haji di https://www.kompas.tv/video/413550/cuaca-di-mekkah-panas-jemaah-diimbau-tak-paksakan-diri-saat-jalankan-ibadah-umrah-haji <br /> <br />Keduanya mencari nafkah untuk membayar kontrakan, menafkahi tiga orang anak. <br /> <br />Hasil tabungan naik hajinya pun hanya bisa untuk 1 orang, sehingga Eyo berangkat tanpa istri. <br /> <br />Video Editor: Bara <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/advertorial/414131/inspiratif-tukang-bubur-asal-kuningan-akhirnya-naik-haji

Buy Now on CodeCanyon