Surprise Me!

Jokowi Blusukan ke Pasar Cek Harga Sembako: Secara Umum Harga Bahan Pokok Stabil

2023-06-15 1 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo meninjau harga sembako pasca lebaran di Pasar Menteng Pulo Jakarta. <br /> <br />Dakam kunjungannya ke Pasar Menteng Pulo, Presiden Jokowi menyimpulkan harga harga bahan pokok pasca lebaran masih stabil. <br /> <br />Meski demikian, ada beberapa sembako yang mengalami kenaikan harga, salah satunya bawang merah. <br /> <br />Namun harga beras, minyak goreng, dan telur masih relatif stabil bahkan turun. <br /> <br />Meski ada beberapa komoditas mengalami kenaikan, menurut Presiden secara umum harga bahan pokok stabil. <br /> <br />Baca Juga Rayakan HUT Kota Palembang ke 1340, Naik LRT Sumsel Gratis di https://www.kompas.tv/regional/416760/rayakan-hut-kota-palembang-ke-1340-naik-lrt-sumsel-gratis <br /> <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/416763/jokowi-blusukan-ke-pasar-cek-harga-sembako-secara-umum-harga-bahan-pokok-stabil

Buy Now on CodeCanyon