Surprise Me!

Berkah Iduladha, Pengepul Kulit Hewan Kecipratan Rezeki

2023-06-30 0 Dailymotion

<br /> Perayaan Iduladha menjadi berkah tersendiri bagi pengepul kulit hewan kurban. Seperti salah satu pengepul kulit hewan kurban di Bojonegoro, Jatim. <br /><br />  <br /><br /> Yono, pengepul kulit hewan kurban mengaku kebanjiran penjual kulit hewan. Ia mengaku dalam sehari bisa mendapatkan 2.500 kulit kambing dan belasan ton kulit sapi. <br /><br />  <br /><br /> Kulit kambing sendiri dibeli seharga Rp25.000 dan kulit domba Rp40.000 secara per lembar. Sedangkan untuk kulit sapi dibeli Rp7.000 per kilogramnya. <br /><br />  <br /><br /> Kulit hewan kurban ini nantinya akan dikirim ke pabrik di Blora, Jateng. Kulit-kulit itu akan dijadikan sebagai bahan pembuatan tas, sepatu dan tekstile. <br /><br />  <br /><br /> Kontributor: Dedi Mahdi <br /><br /> Produser: Akira Aulia W<br />

Buy Now on CodeCanyon