JAKARTA, KOMPAS.TV - Pekan Raya Jakarta (PRJ) juga menjadi salah satu tujuan wisata warga ibu kota, saat libur Iduladha. <br /> <br />Selama cuti bersama libur Iduladha, 28 sampai 30 Juni 2023, Pekan Raya Jakarta dibuka mulai jam 10 pagi, hingga jam 11 malam. <br /> <br />Di Jakarta Fair Kemayoran, para pengunjung bisa menghabiskan waktu libur dengan menikmati beragam kuliner, berbelanja, dan menyaksikan berbagai hiburan bersama keluarga. <br /> <br />Taman Margasatwa Ragunan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, dipadati ribuan pengunjung yang memanfaatkan hari libur Iduladha, Jumat siang. <br /> <br />Hingga siang ini sebanyak 20.700 ratus pengunjung telah tiba untuk melihat satwa yang berada di Ragunan. <br /> <br />_____ <br /> <br />Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live. <br /> <br />Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV! <br /> <br />Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/421488/libur-panjang-iduladha-hari-ini-pekan-raya-jakarta-buka-hingga-pukul-11-malam
