Surprise Me!

Keluhan Penyedia Jasa Penukaran Uang Riyal pada Musim Haji Tahun Ini

2023-07-07 45 Dailymotion

BOYOLALI, KOMPAS.TV- Keluhan penyedia jasa penukaran uang Riyal pada Musim Haji tahun ini. <br /> <br />Jemaah Haji yang tiba di Indonesia ramai-ramai menukarkan uang Riyal ke uang Rupiah. Dalam sehari penukaran uang Riyal ke Rupiah di Asrama Haji Donohudan, Boyolali, Jawa Tengah, mencapai belasan juta rupiah. <br /> <br />Namun, menurut penyedia jasa penukaran uang Riyal, tahun ini menurun jumlahnya dibandingkan beberapa tahun sebelumnya. Mereka mengatakan, ini diduga akibat jatah living cost yang berkurang untuk Jemaah Haji. <br /> <br />Baca Juga Jawaban Becanda Ganjar soal Tas Merah Erick: Isinya Asupan Gizi Biar Gak 'Stunting'! di https://www.kompas.tv/video/423556/jawaban-becanda-ganjar-soal-tas-merah-erick-isinya-asupan-gizi-biar-gak-stunting <br /> <br />Editor Video: Joshua Victor <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/423557/keluhan-penyedia-jasa-penukaran-uang-riyal-pada-musim-haji-tahun-ini

Buy Now on CodeCanyon