Surprise Me!

Jokowi Wanti-wanti Kejaksaan soal Kepercayaan Publik di Peringatan ke-63 Hari Bhakti Adhyaksa

2023-07-22 74 Dailymotion

JAKARTA, KOMPASTV Presiden Joko Widodo meminta kejaksaan hati-hati meski capaian kepercayaan publik meningkat. <br /> <br />Hal itu ia sampaikan saat upacara Hari Bhakti Adhyaksa ke-63 di Badan Diklat Kejaksaan RI, Pasar Minggu, Jakarta Selatan. <br /> <br />Pada Agustus 2022, tingkat kepercayaan publik terhadap kejaksaan sebesar 75,3 persen. <br /> <br />Baca Juga Kejaksaan Agung Telusuri Sumber Rp 27 Miliar dari Korupsi BTS Kominfo! di https://www.kompas.tv/video/425994/kejaksaan-agung-telusuri-sumber-rp-27-miliar-dari-korupsi-bts-kominfo <br /> <br />Pada Juli 2023 tingkat kepercayaan publik ini meningkat mencapai 81,2 persen. <br /> <br />"Namun, hati-hati. Mempertahankan, meningkatkan kepercayaan masyarakat itu tidak gampang, jangan cepat berpuas diri," kata Presiden Jokowi, Sabtu (22/7/2023). <br /> <br />Jokowi menekankan, kepercayaan masyarakat ini harus dipertahankan, kepercayaan masyarakat ini harus ditingkatkan dan kepercayaan publik harus dipertahankan dan diperbaiki. <br /> <br />Video Editor: Firmansyah <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/427950/jokowi-wanti-wanti-kejaksaan-soal-kepercayaan-publik-di-peringatan-ke-63-hari-bhakti-adhyaksa

Buy Now on CodeCanyon