Arsy Hermansyah diketahui jatuh dari sebuah wahana permainan anak. <br /><br />Musibah yang menimpa putri Ashanty ini membuat Arsy harus menjalani berbagai pemeriksaan pada bagian tulang belakang. <br /><br />Meski panik, namun Anang Hermansyah berharap kejadian tersebut tidak terulang kembali.
