Surprise Me!

Puspom TNI Tahan Mayor Dedi Hasibuan Buntut Geruduk Polrestabes Medan

2023-08-09 401 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Imbas penggerudukan oleh oknum TNI ke Polrestabes Medan, Sumatera Utara, Mayor Dedi Hasibuan selaku pelaku utama ditahan oleh Puspom TNI. <br /> <br />Mayor Dedi Hasibuan tengah di perjalanan dari Medan menuju Jakarta guna mejalani pemeriksaan di Puspom TNI. <br /> <br />Hal ini disampaikan Kapuspen TNI Laksamana Muda Julius Widjodjo saat ditemui, pada Rabu (9/8/2023). <br /> <br />"Terduga pelaku atas nama Letkol H sedang menuju ke Puspom, perjalanan menuju Puspom dan selanjutnya akan dilakukan tindakan penyelidikan," ujar Julius. <br /> <br />Baca Juga Mayor Dedi Hasibuan Ditahan usai Diperiksa Puspom TNI, Buntut Bawa Pasukan ke Mapolrestabes Medan di https://www.kompas.tv/nasional/433019/mayor-dedi-hasibuan-ditahan-usai-diperiksa-puspom-tni-buntut-bawa-pasukan-ke-mapolrestabes-medan <br /> <br />#gerudukpolrestabesmedan #mayordedihasibuan #puspomtni <br /> <br />Video Editor: Bara Bima <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/433319/puspom-tni-tahan-mayor-dedi-hasibuan-buntut-geruduk-polrestabes-medan

Buy Now on CodeCanyon