Surprise Me!

Pembangunan Capai 38 Persen, Presiden Optimis Upacara HUT RI 2024 di IKN

2023-08-18 49 Dailymotion

KALTIM, KOMPAS.TV - Kepala Otorita Ibu Kota Negara Nusantara, Bambang Susantono menyebut saat ini progres pembangunan mencapai IKN telah mencapai 38 persen. <br /> <br />Pembangunan Ibu Kota Negara Nusantara hingga saat ini masih terus dilakukan Kementrian PUPR. <br /> <br />Kepala Otoritas IKN juga menyebut September nanti target non fiisk juga akan mulai dikerjakan pihak swasta. <br /> <br />Tak hanya infrastruktuk pemerintah, tahun depan rencananya infrastruktur lain juga telah rampung seperti taman, fasilitas kesehatan, pendidikan dan pusat perbelanjaan. <br /> <br />Baca Juga Presiden Jokowi Optimistis HUT RI 2024 Akan Diadakan di IKN! Apa Alasannya? di https://www.kompas.tv/video/435761/presiden-jokowi-optimistis-hut-ri-2024-akan-diadakan-di-ikn-apa-alasannya <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/435843/pembangunan-capai-38-persen-presiden-optimis-upacara-hut-ri-2024-di-ikn

Buy Now on CodeCanyon