Surprise Me!

Tali Lift Hotel di Ubud Putus, 5 Pekerja Tewas

2023-09-01 1 Dailymotion

GIANYAR, KOMPAS.TV - Lima orang pekerja hotel tewas di dalam lift yang terjatuh akibat tali sling lift yang mereka naiki putus. <br /> <br />Kejadian bermula saat 5 orang pekerja yang terdiri dari 3 perempuan dan 2 laki laki yang merupakan pekerja sebuah hotel di Ubud, Gianyar, Bali hendak turun ke lantai bawah dengan menggunakan lift. <br /> <br />Namun lift yang mereka gunakan tiba-tiba mengalami putus tali sehingga terjun sejauh 60 meter. <br /> <br />Kelima korban tewas di tempat jenazah mereka lalu dibawa ke rumah sakit terdekat. Polisi masih menyelidiki penyebab pasti kecelakaan tersebut. <br /> <br />Baca Juga Begini Pengakuan Korban Selamat dari Kecelakaan Maut Antarbus di Ngawi di https://www.kompas.tv/video/439570/begini-pengakuan-korban-selamat-dari-kecelakaan-maut-antarbus-di-ngawi <br /> <br />#liftjatuh #taliliftputus #hotelubud <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/439896/tali-lift-hotel-di-ubud-putus-5-pekerja-tewas

Buy Now on CodeCanyon