Surprise Me!

Kerusuhan di Rempang, Jokowi: Masa Urusan Gitu Harus Sampai Presiden!

2023-09-14 3,272 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo (Jokowi) angkat bicara soal kericuhan di Pulau Rempang, Batam terkait pengosongan lahan untuk Rempang Eco City. <br /> <br />Jokowi mengatakan masalah kericuhan dapat diselesaikan di tempat tanpa harus menunggu presiden. <br /> <br />"Masa urusan kayak gitu harus sampai presiden," ujar Jokowi saat beri sambutan dalam acara Sewindu Proyek Stategis Nasional di Jakarta, pada Rabu (13/9/2023). <br /> <br />Dia pun mengatakan akar masalahnya adalah adanya kesalahpahaman dalam komunikasi kepada masyarakat. <br /> <br />"Ini hanya salah komunikasi saja di bawah," ujarnya. <br /> <br />Baca Juga Selidiki Keterlibatan di Kerusuhan Pulau Rempang, Panglima TNI Laksamana Yudo Margono Kirim Puspom di https://www.kompas.tv/video/443221/selidiki-keterlibatan-di-kerusuhan-pulau-rempang-panglima-tni-laksamana-yudo-margono-kirim-puspom <br /> <br />#jokowi #rempang #kericuhanrempang <br /> <br />Video Editor: Firmansyah <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/443302/kerusuhan-di-rempang-jokowi-masa-urusan-gitu-harus-sampai-presiden

Buy Now on CodeCanyon