JAKARTA, KOMPAS.TV - Polres Metro Jakarta Selatan masih menyelidiki penyebab Siswi SD terjatuh dari lantai 4 gedung sekolahnya. <br /> <br />Polisi telah memeriksa empat orang saksi, baik dari guru maupun murid, dan menyita rekaman kamera pemanau atau CCTV. <br /> <br />Polisi masih menyelidiki kasus kematian seorang Siswi Kelas 6 SD Petukangan Utara yang jatuh dari lantai empat gedung sekolahnya, Selasa (26/9) kemarin. <br /> <br />Untuk kepentingan penyelidikan, area yang menjadi titik korban meloncat pada tembok pembatas lantai 4, telah dipasangi garis polisi. <br /> <br />Barang bukti kursi dan rekaman kamera pemantau juga diambil polisi saat olah tempat kejadian perkara juga diambil. <br /> <br />Empat saksi diperiksa, yaitu dua guru dan dua murid; polisi menyelidiki motif kejadian ini. <br /> <br />Baca Juga Polisi Cek CCTV, Penyelidikan Kasus Siswi SD Buta Karena Dianiaya Berlanjut! Apa Hasilnya? di https://www.kompas.tv/video/445858/polisi-cek-cctv-penyelidikan-kasus-siswi-sd-buta-karena-dianiaya-berlanjut-apa-hasilnya <br /> <br />#siswijatuh #sekolah #jatuhdisekolah <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/447176/apa-hasil-penyelidikan-polisi-terhadap-sekolah-tempat-siswi-sd-tewas-terjatuh
