Surprise Me!

Presiden Jokowi Saksikan Pertandingan Indonesia VS Brunei di GBK Didampingi Menpora dan Ketum PSSI

2023-10-12 177 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo datang langsung ke Stadion Utama Gelora Bung Karno, untuk memberi semangat pada pemain Timnas Indonesia dalam laga menghadapi Brunei. <br /> <br />Jokowi hadir bersama ibu negara, Iriana Joko Widodo. <br /> <br />Baca Juga Babak Pertama Timnas Indonesia vs Brunei: Dimas Drajad dan Rizky Ridho Bawa Garuda Unggul 2-0 di https://www.kompas.tv/olahraga/451624/babak-pertama-timnas-indonesia-vs-brunei-dimas-drajad-dan-rizky-ridho-bawa-garuda-unggul-2-0 <br /> <br />Pertandingan leg pertama, babak pertama kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, antara Indonesia menghadapi Brunei, disaksikan langsung oleh Presiden Jokowi. <br /> <br />Jokowi tiba di Stadion Utama Gelora Bung Karno, didampingi ibu negara Iriana Joko Widodo. <br /> <br />Terlihat juga Menpora Dito Ariotedjo, Menteri BUMN yang juga Ketum PSSI Erick Thohir ikut mendampingi Presiden Jokowi. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/451629/presiden-jokowi-saksikan-pertandingan-indonesia-vs-brunei-di-gbk-didampingi-menpora-dan-ketum-pssi

Buy Now on CodeCanyon