MOJOKERTO, KOMPAS.TV - Diduga akibat korsleting, sebuah gudang mebel di Mojokerto, Jawa Timur, ludes terbakar. <br /> <br />Kobaran api membakar bangunan gudang mebel kayu di Desa Banjaragung, Puri, Mojokerto, Kamis (12/10/2023) malam. <br /> <br />Material kayu yang mudah terbakar membuat api merembet ke seluruh bangunan gudang. <br /> <br />Petugas pemadam dibantu warga, bergotong royong menjinakkan api agar tidak merambat ke rumah dan gudang bahan sepatu di sebelahnya. <br /> <br />Baca Juga Anak Perusahaan BUMN Pos Properti Buka Lowongan Kerja 2023, Ini Posisi dan Kualifikasinya di https://www.kompas.tv/ekonomi/451720/anak-perusahaan-bumn-pos-properti-buka-lowongan-kerja-2023-ini-posisi-dan-kualifikasinya <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/451724/diduga-akibat-korsleting-gudang-mebel-di-mojokerto-ludes-terbakar
