LOMBOK, KOMPAS.TV - Ganjar Pranowo menyaksikan ajang Pertamina Grand Prix (GP) of Indonesia 2023 pada Minggu, (15/10/2023). <br /> <br />Terlihat Ganjar hadir bersama Siti Atiqoh dan putranya, Muhammad Zinedine Alam Ganjar. <br /> <br />Ganjar tiba di Sirkuit Internasional Pertamina Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat sebelum balapan dimulai. <br /> <br />Baca Juga Cetak Rekor di MotoGP Mandalika 2023, Luca Marini Raih Pole Position dalam Keadaan Cedera! di https://www.kompas.tv/video/452244/cetak-rekor-di-motogp-mandalika-2023-luca-marini-raih-pole-position-dalam-keadaan-cedera <br /> <br />#ganjarpranowo #motogp #mandalika <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/452331/momen-ganjar-pranowo-bersama-keluarga-nonton-motogp-mandalika-2023
