Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka kembali masuk kantor usai deklarasi bakal calon presiden (bacapres) Prabowo Subianto oleh Koalisi Indonesia Maju.<br /><br />Pada pengumuman yang dilakukan di Jakarta, Minggu (22/10/2023) malam itu, Prabowo resmi menjadikan Gibran sebagai pendampingnya pada kontestasi Pilpres 2024.<br /><br />Saat ditanya terkait ketidakhadirannya pada pengumuman tersebut, Gibran beralasan masih harus menyelesaikan tugasnya di Solo.<br /><br />Link Terkait: https://www.suara.com/kotaksuara/2023/10/23/093203/alasan-gibran-tak-hadiri-deklarasi-cawapres-prabowo-ngrampungke-gawean<br /><br />#PrabowoSubianto #GibranRakabuming #Deklarasi<br /><br />Creative/VO/Editor: Tuti/Liv<br />==================================<br /><br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom
