<br /> Terjadi kecelakaan kerja di proyek pembangunan PLTU Keban Agung, Kec Semidang Aji Ogan Komering Ulu. Korban bernama Dio (19) tewas tertimpa mesin saat tengah bekerja pada Sabtu (4/11) kemarin<br /><br /> <br /><br /> Dari video amatir korban dievakuasi oleh pekerja lain dan sempat dibawa ke RS Baturaja. Namun nahas, nyawanya tak berhasil diselamatkan<br /><br /> <br /><br /> Mesin diduga sudah tak layak sehingga lepas dan terpental dan menyambar korban di lokasi. Korban saat ini telah dipulangkan ke kampung halamannya dan kasusnya tengah didalami polisi<br /><br /> <br /><br /> Hingga saat ini pihak perusahaan kontraktor PLTU belum memberikan keterangan
