Surprise Me!

WHO Pindahkan 151 Pasien dari RS Al-Syifa ke Rumah Sakit di Selatan Gaza

2023-11-26 20 Dailymotion

GAZA, KOMPAS.TV - 151 pasien rumah sakit dipindahkan tim gabungan WHO dibantu organisasi kemanusiaan dari Rumah Sakit Al-Syifa ke rumah sakit yang memiliki fasilitas lebih baik di selatan Gaza. <br /> <br />Ini adalah misi ke-3 badan PBB yang menangani kesehatan di Gaza. <br /> <br />Butuh waktu 20 jam bagi tim WHO untuk membawa pasien termasuk 6 jam di pos pemeriksaan tentara Israel hingga akhirnya bisa sampai rumah sakit tujuan. <br /> <br />Sebagian besar pasien ini dirujuk ke Rumah Sakit Gaza Eropa dan Rumah Sakit Al Najjar. <br /> <br />Misi pemindahan sebelumnya dilakukan pada 19 November lalu dengan mengangkut 31 bayi. <br /> <br />Baca Juga Truk Bantuan Terus Berdatangan ke Gaza Selama Gencatan Senjata di https://www.kompas.tv/video/464044/truk-bantuan-terus-berdatangan-ke-gaza-selama-gencatan-senjata <br /> <br />#gaza #israel #who <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/464048/who-pindahkan-151-pasien-dari-rs-al-syifa-ke-rumah-sakit-di-selatan-gaza

Buy Now on CodeCanyon