Surprise Me!

MK Tolak Gugatan Ulang Syarat Usia Capres-Cawapres

2023-11-30 8 Dailymotion

KOMPAS.TV - Mahkamah Konstitusi menolak gugatan nomor 141 terkait gugatan ulang terhadap syarat usia calon presiden dan calon wakil presiden. <br /> <br />Dalam pertimbangannya, mahkamah menilai sidang ulang atas kasus yang di dalamnya terdapat pelanggaran etik hakim Anwar Usman tidak bisa diterapkan di MK. <br /> <br />Dalam pertimbangannya, hakim menolak gugatan ini karena dinilai syarat usia capres dan cawapres minimal 40 tahun dan pernah menjabat sebagai kepala daerah seharusnya dikembalikan ke pembuat kebijakan. <br /> <br />Gugatan ini diajukan oleh mahasiswa fakultas hukum Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia, Brahma Aryana karena putusan MK yang diketuai anwar usman saat itu. <br /> <br />Selain itu Mahkamah Konstitusi menolak gugatan tentang syarat usia minimal hakim konstitusi 55 tahun. <br /> <br />Permohonan diajukan oleh dosen fakultas hukum Universitas Muslim Indonesia Makassar, Fahri Bachmid. <br /> <br />Baca Juga KPK Periksa Anggota BPK Buntut Dugaan Suap PJ Bupati Sorong di https://www.kompas.tv/video/465324/kpk-periksa-anggota-bpk-buntut-dugaan-suap-pj-bupati-sorong <br /> <br />#gugatanmk #mahkamahkonstitusi #capres <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/465328/mk-tolak-gugatan-ulang-syarat-usia-capres-cawapres

Buy Now on CodeCanyon