JAKARTA, KOMPAS.TV Tim Pemenangan Nasionl (TPN) Ganjar-Mahfud mempertanyakan mengenai kabar tidak adanya debat khusus antara Cawapres pada Pilpres 2024 yang nantinya diselenggarakan oleh KPU. <br /> <br />"Menurut saya, ini membuat masyarakat itu tidak mampu atau tidak bisa melihat secara utuh Capres atau Cawapres yang akan mereka pilih nantinya," ujar Deputi Hukum TPN Ganjar-Mahfud, Todung Mulya Lubis pada Sabtu, (2/12/2023). <br /> <br />"Kalau kita tidak memberikan rakyat hak mereka, kita juga nanti akan dihadapkan pertanyaan. Apakah kita mau milih kucing dalam karung?" lanjutnya. <br /> <br />Baca Juga Respons Cak Imin dan Mahfud MD Soal Tidak Adanya Debat Khusus Cawapres di https://www.kompas.tv/video/465867/respons-cak-imin-dan-mahfud-md-soal-tidak-adanya-debat-khusus-cawapres <br /> <br />#tpnganjarmahfud #pilpres2024 #kpu <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/465912/tpn-ganjar-mahfud-buka-suara-terkait-tak-adanya-debat-khusus-cawapres-di-kpu
