Surprise Me!

Banjir Surut, Warga Kota Batu Mulai Bersihkan Lumpur dan Material yang Masuk Rumah

2023-12-09 35 Dailymotion

BATU, KOMPAS.TV - Banjir kembali terjadi di Kota Batu, Jawa Timur. Air sungai yang tidak mampu menampung derasnya air meluap, hingga masuk ke rumah warga. <br /> <br />Dari video amatir yang beredar, air bercampur lumpur meluap dari sungai paron yang berada di Dusun Beru, Desa Bumiaji, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu. <br /> <br />Luapan air sungai ini terjadi pada Jumat (8/12/2023) siang. Air bercampur lumpur serta material kayu masuk ke rumah warga. <br /> <br />Setelah banjir surut, warga membersihkan material lumpur yang sempat masuk ke puluhan rumah warga. <br /> <br />Menurut warga banjir tiba tiba datang saat lokasi sedang diguyur hujan dengan intensitas sedang. <br /> <br />Baca Juga Cegah Banjir, TNI dan Masyarakat di Banjarmasin Bersihkan Sampah di Sungai, Drainase Hingga Pasar di https://www.kompas.tv/regional/467667/cegah-banjir-tni-dan-masyarakat-di-banjarmasin-bersihkan-sampah-di-sungai-drainase-hingga-pasar <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/467678/banjir-surut-warga-kota-batu-mulai-bersihkan-lumpur-dan-material-yang-masuk-rumah

Buy Now on CodeCanyon