JAKARTA, KOMPASTV - Dalam salah satu sesi pertanyaan Debat Perdana Rabu (12/12), salah satu panelis tanyakan Prabowo soal independensi hakim. <br /> <br />Prabowo sendiri sepakat bahwa hakim harus independen. Namun, jawaban Prabowo tersebut ditanggapi oleh Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo. <br /> <br />Dalam kesempatan menanggapi, Ganjar tanyakan soal putusan MK terkait syarat capres-cawapres pada Prabowo. <br /> <br />Video Editor: Lintang Amiluhur <br /> <br />Baca Juga Ganjar Bicara Visi dan Misi di Debat Pertama Capres: Kita Sikat Korupsi Tidak dengan Kata-Kata! di https://www.kompas.tv/video/468568/ganjar-bicara-visi-dan-misi-di-debat-pertama-capres-kita-sikat-korupsi-tidak-dengan-kata-kata <br /> <br />#ganjar #debatcapres #debatpilpres #pemilu2024dikompastv <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/468587/silang-argumen-capres-soal-indendensi-hakim-di-debat-perdana-ganjar-colek-putusan-mk
