Surprise Me!

Pria Ngamuk Gara-Gara Merasa Dipukul Petugas Dishub Hingga Bibirnya Terluka

2023-12-14 393 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sebuah video viral seorang pria yang diduga adalah sopir taksi online mengamuk dan memarahi petugas dishub di kawasan Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat. <br /> <br />Pria ini terus menuding petugas Dishub melakukan pemukulan terhadapnya hingga bibirnya terluka. <br /> <br />Ia juga mengatakan petugas telah merusak mobilnya saat dirazia pada Kamis (14/12/2023) siang. <br /> <br />Peristiwa yang terjadi di wilayah Tanah Abang, Jakarta Pusat ini langsung menarik perhatian. <br /> <br />Saksi mengatakan pria itu sebelumnya hendak kabur saat akan ditertibkan, namun saat dihalangi petugas dengan mobil derek, kedua pihak akhirnya terlibat adu fisik. <br /> <br />Baca Juga Seorang Istri di Ponorogo Ngamuk Gara-Gara Suami Keliru Beli Motor, Polisi Turun Tangan di https://www.kompas.tv/video/468486/seorang-istri-di-ponorogo-ngamuk-gara-gara-suami-keliru-beli-motor-polisi-turun-tangan <br /> <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/469173/pria-ngamuk-gara-gara-merasa-dipukul-petugas-dishub-hingga-bibirnya-terluka

Buy Now on CodeCanyon