Surprise Me!

Jokowi Tanggapi Pernyataan Anies soal Penurunan Indeks Demokrasi: Akan Jadi Evaluasi

2023-12-16 84 Dailymotion

KOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo merespons pernyataan Calon Presiden Nonor Urut 1 Anies Baswedan terkait indeks demokrasi yang disebutnya menurun. <br /> <br />Presiden Jokowi mengatakan soal catatan terkait indeks demokrasi yang menurun, hal itu akan jadi evaluasi. <br /> <br />Jokowi menjelaskan pemerintahannya tak pernah memberlakukan pembatasan kepada masyarakat untuk bicara. <br /> <br />Jokowi memberi contoh soal sikapnya yang biasa saja dalam menanggapi ujaran yang dinilainya merendahkan presiden. <br /> <br />Sebelumnya dalam debat capres pertama, Anies Baswedan menyinggung indeks demokrasi yang menurun. <br /> <br />Salah satunya Anies mencontohkan ada sejumlah pasal dalam Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik yang menghambat kebebasan berbicara. <br /> <br />Baca Juga Kata Capres Ganjar Soal Temuan PPATK Transaksi Mencurigakan di Pemilu 2024 di https://www.kompas.tv/video/469561/kata-capres-ganjar-soal-temuan-ppatk-transaksi-mencurigakan-di-pemilu-2024 <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/469564/jokowi-tanggapi-pernyataan-anies-soal-penurunan-indeks-demokrasi-akan-jadi-evaluasi

Buy Now on CodeCanyon