MAKASSAR, KOMPAS.TV - Dukung-mendukung capres, juga dinyatakan oleh Wakil Presiden ke-10 dan 12 RI Jusuf Kalla. <br /> <br />Saat hadir di acara silaturahmi presidium gerakan rakyat Sulawesi Selatan Timnas Amin di Makassar, JK menyatakan mendukung pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar di pilpres 2024. <br /> <br />Menurut JK, Anies merupakan calon pemimpin yang kredibel. <br /> <br />Selain itu, Jusuf Kalla juga menyebut Anies merupakan salah satu anak didiknya dalam pendidikan politik. <br /> <br />Baca Juga Budiman Sudjatmiko Soal Dukungan JK ke Anies-Cak Imin di 2024: Kita Santai-Santai Saja di https://www.kompas.tv/video/470803/budiman-sudjatmiko-soal-dukungan-jk-ke-anies-cak-imin-di-2024-kita-santai-santai-saja <br /> <br />#jk #aniesimin #jusufkalla <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/471059/ini-alasan-jusuf-kalla-dukung-anies-muhaimin-di-pilpres-2024
