YOGYAKARTA, KOMPAS.TV Dari pantauan Tim KompasTV pada Selasa (12/9/2024) malam. wisatawan masih memadati kawasan Malioboro, Yogyakarta. Para wisatawan berburu oleh-oleh khas Yogyakarta sebelum kembali ke kota asalnya karena cuti bersama telah usai. <br /> <br />Tak hanya di kawasan Malioboro saja, wisatawan juga berbelanja oleh-oleh di Pasar Beringharjo. <br /> <br />Meski dipadati wisatawan selama musim libur natal namun penumpukan sampah tidak terlalu menggunung. Karena TPA Piyungan mulai menerima kembali kiriman sampah dari Kota Yogyakarta. <br /> <br />#malioboro #liburnatal #yogyakarta <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/472695/cuti-bersama-natal-usai-malioboro-masih-ramai
