<p>VIVA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking pembangunan Kampus II Universitas Muhammadiyah Purwokerto, Jawa Tengah pada Rabu, 3 Januari 2024. Tentu, Jokowi berharap Indonesia mendapatkan bonus demografi pada tahun 2030.</p> <br /> <br /><p>“Kita berharap memang di tahun 2030-an, kita akan mendapatkan yang namanya bonus demografi. Dalam peradaban sebuah negara itu hanya sekali akan kita peroleh.</p> <br /> <br /><p>Biasanya sebuah negara kalau dapat bonus demografi itu bisa melompatkan negara itu menjadi negara maju atau tidak, diberikan kesempatan untuk melompat jadi negara maju atau tidak,” kata Jokowi. (R-DA)</p> <br />
