Surprise Me!

BNN Kota Gorontalo Razia Kos-Kosan dan Tempat Hiburan Malam

2024-01-06 38 Dailymotion

KOTA GORONTALO, KOMPAS.TV - Mengawali tahun 2024, BNN Kota Gorontalo menggelar kegiatan rutin razia bersih dari Narkotika di kos-kosan dan tempat hiburan malam di wilayah Kota Gorontalo. <br /> <br />Razia tersebut dilakukan di tiga lokasi berbeda, yakni di salah satu kos-kosan dan wisma yang ada di Kota Gorontalo serta di salah satu tempat hiburan malam dan bliard yang ada di kawasan GBC Kota Gorontalo. <br /> <br />Kepala BNN Kota Gorontalo, Lee Chandra Wahidji mengungkapkan ada sebanyak 25 orang yang berhasil terjaring dalam razia tersebut. <br /> <br />Baca Juga Usai Tes Rambut, Saipul Jamil Dibawa Lagi ke Polsek Tambora di https://www.kompas.tv/video/474785/usai-tes-rambut-saipul-jamil-dibawa-lagi-ke-polsek-tambora <br /> <br />setelah dilakukan pemeriksaan urin, 25 orang yang terjaring razia dinyatakan negatif dan bebas dari penyalahgunaan narkotika. <br /> <br />Selain melakukan razia, BNN Kota Gorontalo juga mengimbau kepada para pemilik kos-kosan maupun tempat hiburan malam agar dapat melaporkan kepada pihak BNN jika mendapati adanya dugaan penyalahgunaan narkotika. <br /> <br /> <br /> <br />#BNN <br /> <br />#Razia <br /> <br />#Kota Gorontalo <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/474788/bnn-kota-gorontalo-razia-kos-kosan-dan-tempat-hiburan-malam

Buy Now on CodeCanyon