<br /> Peternak di Palembang, Sumsel, membudidayakan bebek mandarin. Selain bentuknya yang mungil dan lucu, bebek ini memiliki corak bulu yang memesona.<br /><br /> <br /><br /> Bebek mandarin memiliki nilai jual yang fantastis, dengan harga Rp6 juta hingga Rp15 juta per pasang.<br /><br /> <br /><br /> Kontributor: Erwin Setiawan<br />
