MAGELANG, KOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo bertemu dengan para siswa sekolah untuk menyerahkan bantuan Program Indonesia Pintar di Magelang, Jawa Tengah, hari ini (22/01). <br /> <br />Presiden menyebut bahwa bantuan PIP diberikan kepada para siswa dalam bentuk tabungan dengan besaran nominal yang telah ditentukan. <br /> <br />Baca Juga Update Penerima Bantuan Dana KJP Plus Tahap 2 2023, Pemprov DKI Tengah Verifikasi 80.459 Siswa di https://www.kompas.tv/pendidikan/465625/update-penerima-bantuan-dana-kjp-plus-tahap-2-2023-pemprov-dki-tengah-verifikasi-80-459-siswa <br /> <br />Pada tahun 2023, bantuan Program Indonesia Pintar telah diberikan ke 18 juta siswa yang tersebar di seluruh Indonesia. <br /> <br />Presiden juga memberikan semangat kepada para siswa untuk belajar karena persaingan <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/479131/temui-siswa-sekolah-di-magelang-jokowi-serahkan-bantuan-program-indonesia-pintar
